Tujuan Pembangunan Berkelanjutan 11

Tujuan Pembangunan Berkelanjutan 11
Misi"Menjadikan kota dan pemukiman inklusif, aman, tangguh dan berkelanjutan"
Komersial?No
Jenis proyekOrganisasi nirlaba
LokasiGlobal
PendiriPerserikatan Bangsa-Bangsa
Dimulai2015
Situs websdgs.un.org

Tujuan Pembangunan Berkelanjutan 11 adalah salah satu bagian dari Tujuan Pembangunan Berkelanjutan yang menetapkan tujuan di bidang energi. Tercapainya Tujuan Pembangunan Berkelanjutan 11 dapat terjadi melalui pemenuhan Tujuan Pembangunan Keberlanjutan 7 yang juga membahas mengenai energi. Dalam  Tujuan Pembangunan Berkelanjutan 11 belum dipertimbangkan konsep mengenai bangunan nol energi.


© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search